Iqbal, Rizkianur and Farihanto, Muhammad Najih (2019) KOMODIFIKASI VIDEO GAME DI SOSIAL MEDIA (STUDI KASUS VIDEO GAME RESIDENT EVIL VII: BIOHAZARD). Bachelor thesis, Universitas Ahmad Dahlan.
Preview |
Text
T1_1400030005_NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (254kB) | Preview |
Abstract
Resident Evil VII: Biohazard merupakan sebuah game dengan genre survival horror yang diciptakan oleh Capcom. Para pemain game tersebut lalu menunggahnya kedalam jejaring sosial media yaitu Youtube dan mendapatkan uang dari unggahannya tersebut. Penelitian ini bertujuan
untuk mengetahui bagaimana komodifikasi terjadi melalui unggahan video Resident Evil VII.
Dalam penelitian ini menerapkan penelitian kualitatif. Subjek adalah seorang Youtuber asal Indonesia dengan nama akun Klepon Parot. Penelitian ini menggunakan teknik triangulasi data yaitu dokumentasi, wawancara, dan
observasi langsung.
Berdasarkan hasil penelitian di atas, komodifikasi yang terjadi di akun Klepon Parot ada dua yaitu komodifikasi isi tayangan dan komodfikasi khalayak atau penontonnya, sedangkan komodifikasi pekerja tidak terjadi di
akunnya.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisi / Prodi: | Faculty of Letters (Fakultas Sastra) > S1-ilmu komunikasi |
Depositing User: | publikasi uad |
Date Deposited: | 23 Sep 2019 19:49 |
Last Modified: | 23 Sep 2019 19:49 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/14799 |
Actions (login required)
View Item |