PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, BUDAYA ORGANISASI, KOMPENSASI TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN (Studi Kasus di Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna Daerah Istimewa Yogyakarta)

Luthfi Rohmadona1, Monica (2020) PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, BUDAYA ORGANISASI, KOMPENSASI TERHADAP TURNOVER INTENTION KARYAWAN (Studi Kasus di Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna Daerah Istimewa Yogyakarta). [Artikel mahasiswa] (Unpublished)

[thumbnail of T1_1600011130_NASKAH PUBLIKASI.pdf] Text
T1_1600011130_NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (232kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeahui pengaruh komitmen organisasi,
budaya organisasi, dan kompensasi terhadap turnover intention karyawan. Penelitian
ini dilakukan di Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna Daerah Istimewa
Yogyakarta. Populasi dalam penelitian yaitu seluruh karyawan di Balai Pengembangan
Teknologi Tepat Guna Daerah Istimewa Yogyakarta. Sampel dalam penelitian ini
adalah seluruh karyawan di Balai Pengembangan Teknologi Tepat Guna Daerah
Istimewa Yogyakarta sejumlah 70 karyawan. Teknik sampling yang digunakan dalam
penelitian ini adalah teknik sampling jenuh. Penelitian ini diolah menggunakan SPSS
versi 20. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh komitmen organisasi negatif
dan tidak signifikan terhadap turnover intention, budaya organisasi berpengaruh
negatif dan tidak signifikan terhadap turnover intention, kompensasi berpengaruh
negatif dan signifikan terhadap turnover intention, dan diuji secara simultan variabel
komitmen organisasi, budaya organisasi, dan kompensasi berpengaruh negatif dan
signifikan terhadap turnover intention .

Item Type: Artikel mahasiswa
Additional Information: Kata kunci: Komitmen Organisasi, Budaya Organisasi, Kompensasi, Turnover Intention
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
Divisi / Prodi: Faculty of Economics (Fakultas Ekonomi) > S1-Management (S1 Manajemen)
Depositing User: publikasi uad
Date Deposited: 21 Mar 2020 03:55
Last Modified: 21 Mar 2020 03:55
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/18262

Actions (login required)

View Item View Item