Similarity Check: Gambaran Hubungan Regimen Dosis dan Efek Samping Kemoterapi pada Pasien Kanker di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto Periode Bulan Januari-Februari Tahun 2019

Darmawan, Endang and Melani, Reina and Raharjo, Budi Similarity Check: Gambaran Hubungan Regimen Dosis dan Efek Samping Kemoterapi pada Pasien Kanker di RSUD Prof. Dr. Margono Soekarjo Purwokerto Periode Bulan Januari-Februari Tahun 2019. Majalah Farmaseutik.

[thumbnail of Gambaran_Hubungan_Regimen_Dosis_dan_Efek_Samping_K.pdf] Text
Gambaran_Hubungan_Regimen_Dosis_dan_Efek_Samping_K.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pengobatan kanker dikenal beberapa cara, salah satunya adalah kemoterapi, yaitu pengobatan dengan menggunakan obat-obatan yang dapat menghambat atau membunuh sel-sel kanker. Pengobatan dengan kemoterapi banyak menimbulkan efek samping. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui gambaran efek samping kemoterapi pasien kanker di RSUD Prof Dr Margono Soekarjo Purwokerto dan mengetahui hubungan antara regimen dosis terhadap efek samping kemoterapi. Penelitian ini menggunakan rancangan secara prospektif dengan pendekatan study metode cross sectional. Gambaran efek samping kemoterapi yang banyak terjadi di RSUD Prof. Dr Margono Soekarjo Purwokerto pada pasien 10 besar kanker periode bulan Januari – Februari 2019 adalah alergi sebanyak 15 pasien (10%), disusul dengan mual sebanyak 11 pasien (7.3%) sedangkan leukopenia dan neutropenia masing-masing sebanyak 5 pasien (4.7 %). Kesimpulan pada peneltian ini yaitu bahwa ada hubungan yang signifikan antara pemberian obat kemoterapi terhadap terjadinya efek samping setelah menjalani kemoterapi (p< 0,05). Kata kunci: kanker, regimen dosis, efek samping obat, kemoterapi.

Item Type: Other
Subjects: Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Divisi / Prodi: Faculty of Pharmacy (Fakultas Farmasi) > Program of Professional Pharmacist
Depositing User: Dr.rer.nat Endang Darmawan
Date Deposited: 13 May 2020 14:59
Last Modified: 13 May 2020 14:59
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/18671

Actions (login required)

View Item View Item