INTERAKSI SIMBOLIK RITUAL TRADISI MITONI BERDASARKAN KONSEP IKONOLOGI-IKONOGRAFI ERWIN PANOFSKY DAN TAHAP KEBUDAYAAN VAN PEURSEN DI DAERAH KROYA, CILACAP, JAWA TENGAH

Probosiwi, Probosiwi (2018) INTERAKSI SIMBOLIK RITUAL TRADISI MITONI BERDASARKAN KONSEP IKONOLOGI-IKONOGRAFI ERWIN PANOFSKY DAN TAHAP KEBUDAYAAN VAN PEURSEN DI DAERAH KROYA, CILACAP, JAWA TENGAH. [Artikel Dosen]

[thumbnail of 2018_Review_Interaksi Simbolik Tradisi Mitoni.pdf] Text
2018_Review_Interaksi Simbolik Tradisi Mitoni.pdf

Download (1MB)

Abstract

berdasarkan aspek Ikonologi-Ikonolografi Ewin Panofsky. Selain itu, penulis untuk mengetahui perubahan dan interaksi simbolik di dalamnya melalui tahap kebudayaan Van Peursen. Jenis penelitian yang akan digunakan yaitu kualitatif. Sampel penelitian adalah kegiatan ritual tradisi
mitoni yang dilakukan di daerah Kroya, Cilacap, Jawa Tengah. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan studi referensi. Teknik analisis data dilakukan dengan teknik menganalisis secara rinci data-data yang terkumpul melalui hasil kajian pustaka, wawancara
dan observasi langsung juga tidak langsung terhadap subjek pelaku ritual serta uborampe yang digunakan. Hasil penelitan menunjukkan bahwa terjadi perubahan dan pengembangan ritual tradisi mitoni pada era masa kini berdasarkan tahapan-tahapan kebudayaan yang telah dituliskan oleh Prof. Dr. C. Van Peursen. Tahapan-tahapan kebudayaan yang telah dilalui dapat dianalisis visualnya yaitu seperangkat alat dan bahan yang digunakan dalam ritual melalui ikonologi dan
ikonografi Erwin Panofsky.
Kata Kunci: Mitoni, Ikonologi-Ikonografi, Tahap-tahap Kebudayaan

Item Type: Artikel Dosen
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: M.Sn. Probosiwi Probosiwi
Date Deposited: 12 Jun 2021 03:04
Last Modified: 12 Jun 2021 03:04
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/24724

Actions (login required)

View Item View Item