KULIAH KERJA NYATA PROGRAM KAMUS MENGAJAR, PELAKSANAAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 2 SDN 079/V PARIT PUDIN KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT

Meylani, Risti (2021) KULIAH KERJA NYATA PROGRAM KAMUS MENGAJAR, PELAKSANAAN PROGRAM KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 2 SDN 079/V PARIT PUDIN KABUPATEN TANJUNG JABUNG BARAT. [Laporan KKN] (Unpublished)

[thumbnail of Judul_IV.A.2_Reguler 87.pdf] Text
Judul_IV.A.2_Reguler 87.pdf

Download (246kB)
[thumbnail of Isi Laporan_IV.A.2_Reguler 87.pdf] Text
Isi Laporan_IV.A.2_Reguler 87.pdf

Download (1MB)

Abstract

Program kampus mengajar merupakan kegiatan mengajar di sekolah yang merupakan bagian dari program Kampus Merdeka. Tujuan dari program ini adalah pertama, untuk menghadirkan mahasiswa sebagai bagian dari penguatan pembelajaran literasi dan numerasi. Kedua, membantu pembelajaran di masa pandemi, terutama untuk SD di daerah 3T. Sekolah dasar Imanuel Ministries yang bertepatan di kosambi, kabupaten Tangerang merupakan SD sasaran dalam program ini. Selama 3 bulan penugasan kegiatan kampus mengajar di SDS Imanuel Ministries yang terdiri dari 7 orang mahasiswa dari berbagai universitas yang mempunyai visi misi yang sama yakni untuk membantu pembelajaran dimasa pandemi untuk SD di daerah 3T. Penugasan ini dimulai pada tanggal 15 Maret – 26 Juni 2021, dilakukan berkelompok dengan didampingin oleh dosen pembimbing lapangan.
Kata Kunci : Kampus Mengajar, SD 3T

Item Type: Laporan KKN
Subjects: A General Works > AZ History of Scholarship The Humanities
Divisi / Prodi: Faculty of Applied Science and Technology (Fakultas Sains Dan Teknologi Terapan)
Depositing User: - Risti Meylani
Date Deposited: 07 Jan 2022 03:47
Last Modified: 07 Jan 2022 03:47
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/30405

Actions (login required)

View Item View Item