PROGRAM PENDAMPINGAN TRANSFER PENGETAHUAN DAN BANTUAN ADMINISTRASI DI UPTD SD N 02 KOTO BARU SIMALANGGANG

FARMA, MEGITA GUSTIA (2021) PROGRAM PENDAMPINGAN TRANSFER PENGETAHUAN DAN BANTUAN ADMINISTRASI DI UPTD SD N 02 KOTO BARU SIMALANGGANG. [Laporan KKN] (Unpublished)

[thumbnail of JUDUL_II.C.3_REGULER 87 KKN KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 2.pdf] Text
JUDUL_II.C.3_REGULER 87 KKN KAMPUS MENGAJAR ANGKATAN 2.pdf

Download (549kB)
[thumbnail of ISI LAPORAN_II.C.3_REGULER 87 KKN KAMPUS MENGAJAR.pdf] Text
ISI LAPORAN_II.C.3_REGULER 87 KKN KAMPUS MENGAJAR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Abstrak
Program kampus mengajar adalah program yang diluncurkan oleh kementerian pendidikan dan kebudayaan sebagai wadah bagi mahasiswa untuk belajar dan mengembangkan diri dengan kondisi nyata di sekolah. Melalui program kampus mengajar diharapkan mahasiswa mampu beraksi dan berkolaborasi selama kurang lebih 5 bulan untuk membantu meningkatkan kualitas pembelajaran di sekolah. Program kampus mengajar ini memfokuskan dalam 3 aspek yaitu mengajar dengan meningkatkan literasi dan numerasi siswa, membantu administrasi sekolah, dan Adaptasi Teknologi. Adapun sasaran sekolah kampus mengajar yaitunya sekolah yang terletak di wilayah 3T dan sekolah yang akreditasi C. salah satu sasaran sekolah tersebut yaitunya SD N 02 Koto Baru Simalanggang yang masih memiliki akreditasi C. Dalam pelaksanaan kampus mengajar di SD N 02 Koto Baru Simalanggang tahap awal yaitu menganalisis kondisi dan situasi sekolah, mempersiapkan perencanaan program serta mengaplikasikan program yang telah disusun hingga dampak program yang dilaksanakan. Program ini memberikan dampak untuk meningkatkan mutu sekolah dasar ini dengan mengimplementasi saat pembelajaran dengan membuat media interaktif baik media bersifat konkret maupun audio visual, selain itu membantu pendataan buku perpustakaan, penyusunan rancangan kegiatan pembelajaran, mengaktifkan kembali kegiatan ekstrakurikuler pramuka, kegiatan pengumpulan dan pendataan Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS), mengadakan kegiatan lomba. Kegiatan kampus mengajar ini dilakukan dengan koordinasi antara dosen pembimbing, LPMP Provinsi Sumatera Barat, mahasiswa dan Sekolah Dasar.
Kata Kunci : Program kampus mengajar dan Pembelajaran

Item Type: Laporan KKN
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: MEGITA GUSTIA FARMA
Date Deposited: 11 Jan 2022 01:58
Last Modified: 11 Jan 2022 01:58
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/31132

Actions (login required)

View Item View Item