Analisis Pengawasan Mutu Produk Lada Hitam Bubuk pada Pabrik Perisa Bubuk di Kuningan, Jawa Barat

Khairi, Amalya Nurul and Firmansyah, Chaerul Yadika (2021) Analisis Pengawasan Mutu Produk Lada Hitam Bubuk pada Pabrik Perisa Bubuk di Kuningan, Jawa Barat. [Artikel Dosen]

[thumbnail of Hasil Cek] Text (Hasil Cek)
Hasil Cek - Khairi Firmansyah - Bubuk lada hitam Kadar air Organoleptik Pengawasan mutu SNI.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Peer Review Penulis Pertama] Text (Peer Review Penulis Pertama)
Peer Review - Khairi - Bubuk lada hitam Kadar air Organoleptik Pengawasan mutu SNI.pdf

Download (429kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengevaluasi kesesuaian mutu bahan baku dan mutu produk akhir dari produk bubuk lada hitam. yang diproduksi oleh pabrik perisa bubuk di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat menggunakan Standar Nasional Indonesia (SNI) yaitu SNI 01-3716-1995 yang meliputi parameter kadar air dan organoleptik. Hasil penelitian menunjukan bahwa mutu bahan baku dan produk bubuk lada hitam yang diproduksi sudah sesuai dengan standar perusahaan yang telah ditetapkan dan SNI yang ditunjukan dengan parameter organoleptik yang baik pada bahan baku dan produk akhir yang memiliki warna, rasa serta aroma khas lada hitam, dan tidak ada indikasi tercemar oleh benda asing. Kadar air yang dihasilkan pada bahan baku dan produk bubuk lada hitam juga masih dalam di bawah ambang batas standar baku yang ada (SNI 01-3716-1995).

Item Type: Artikel Dosen
Additional Information: Bubuk lada hitam; Kadar air; Organoleptik; Pengawasan mutu; SNI
Subjects: Q Science > Q Science (General)
S Agriculture > S Agriculture (General)
S Agriculture > SB Plant culture
T Technology > T Technology (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Food Technology (S1-Teknologi Pangan)
Depositing User: M.Sc Amalya Khairi
Date Deposited: 04 Mar 2022 02:41
Last Modified: 16 Apr 2022 01:56
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/33106

Actions (login required)

View Item View Item