Zakat Konsep yang Masih Mencari Bentuk

Malian, Sobirin (2002) Zakat Konsep yang Masih Mencari Bentuk. Millah, II (2). pp. 153-155. ISSN 1412 - 0992

[thumbnail of 6044-Article Text-8705-10408-10-20160802.pdf] Text
6044-Article Text-8705-10408-10-20160802.pdf - Published Version

Download (174kB)
[thumbnail of Reviewer Jurnal.pdf] Text
Reviewer Jurnal.pdf

Download (623kB)

Abstract

Buku ini sebenarnya sangat sederhana yaitu sebagai petunjuk teknis keuangan mengelola zakat. Melihat isinya yang sangat teknis tentu mengundang berbagai pertanyaan, dari "perspektif" mana buku ini berada secara teoritis. Melihat isinya hampir tidak kita temukan tinjauan teoritis analitis dalam konteks sosio politis,ekonomi atau budaya sekalipun. Padahal masalah zakat boleh dibilang adalah masalah dinamis yang masih mencari bentuk dan menjadi bahan diskusi panjang yang tidak hanya dapat ditinjau dari sudut pandang normatif agama

Item Type: Artikel Umum
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Law (Fakultas Hukum) > S1-Law Science (S1-Hukum)
Depositing User: Dr Sobirin Malian
Date Deposited: 18 Aug 2022 02:41
Last Modified: 18 Aug 2022 02:41
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/36218

Actions (login required)

View Item View Item