Upaya Mengurangi Perilaku Agresifmelalui Konseling Kelompok Naratifbagi Siswa Kelas VII SMPNegeri 1 Prambanan

Hartanto, Dody (2022) Upaya Mengurangi Perilaku Agresifmelalui Konseling Kelompok Naratifbagi Siswa Kelas VII SMPNegeri 1 Prambanan. Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai.

[thumbnail of Peer Review_Hartanto_Prilaku Agresif.pdf] Text
Peer Review_Hartanto_Prilaku Agresif.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meneliti upaya mengurangi perilaku agresif siswa kelas VII SMP Negeri 1 Prambanan melalui konseling kelompok denganpendekatan Naratif teknik Eksternalisasi dan Reauthoring. Penelitian ini merupakan penelitiantindakan bimbingan konseling (PTBK) dan dilaksanakan dalam dua siklus. Dalam penelitian ini metode pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan angket skala psikologis. Teknik analisis data dalam penelitian yang digunakan adalahanalisis data kuantitatif dan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat perilaku agresif siswa menurun setelah layanan konseling kelompok naratif. Terdapat penurunan sebesar 16,53% setelah dilakukan konseling kelompok naratif selama 2 siklus.Kata Kunci : Perilaku Agresif, Konseling Kelompok, Naratif

Item Type: Other
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Guidance Counseling (S1-Bimbingan Konseling)
Depositing User: Dr. Dody Hartanto
Date Deposited: 30 Aug 2022 03:04
Last Modified: 30 Aug 2022 03:04
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/36588

Actions (login required)

View Item View Item