Suharto, Totok Eka and Permadi, Adi (2022) Hasil cek_PERBANDINGAN KANDUNGAN KLOROFIL DAN ANTIOKSIDAN SPIRULINA DENGAN BEBERAPA JENIS SAYURAN. In: Prosiding seminar nasional penelitian LPPM, UMJ (Universitas Muhammadiyah Jember.
Text (HASIL CEK)
HASIL CEK_Artikel 1_Adi.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Sayuran merupakan jenis makanan penting bagi manusia untuk menjaga kesehatan, diantaranya Bayam (Amaranthus sp), Brokoli (Brassica oleracea L), Kangkung (Ipomoea aquatica), kemangi (Ocimum basilicum), sawi (Brassica juncea L), pakcoy (Brassica rapa). Spirulina platensis termasuk kedalam mikroalgae yang memproduksi berbagai senyawa kimia yang dapat dimanfaatkan sebagai suplemen maupun sumber obat alami. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan kadar klorofil dan antioksidan dari spirulina dengan beberapa jenis sayuran lainnya. Uji yang dilakukan berdasarkan analisis kandungan klorofil dan penentuan nilai antioksidan dengan metode IC50. Hasil penelitian menunjukan bahwa Spirulina platensis memiliki nilai terbaik dengan kadar klorofil sebesar 12,7584 % dan antioksidan sebesar 4969,4787 ppm.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Additional Information: | Hasil cek plagiarisme artikel Adi-P Semnas UMJ |
Subjects: | Q Science > QD Chemistry |
Divisi / Prodi: | Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Chemical Engineering (S1-Teknik Kimia) |
Depositing User: | Totok Eka Suharto |
Date Deposited: | 09 Jan 2023 06:29 |
Last Modified: | 09 Jan 2023 06:33 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/38552 |
Actions (login required)
View Item |