Bukti Cek Hasil Similarity-Strategi Pembiasaan Karakter Bagi Peserta Didik Bekebutuhan Khusus

Bustani Fauziah, Siti and Nur Mahmudah, Fitri and Susatya, Edhu (2020) Bukti Cek Hasil Similarity-Strategi Pembiasaan Karakter Bagi Peserta Didik Bekebutuhan Khusus. JMKSP : Jurnal Manajemen, Kepemimpinan, dan Supervisi Pendidikan, 5 (1). ISSN P-ISSN 2548-7094 E-ISSN 2614-8021

[thumbnail of HASIL CEK_Jurnal JMKSP.pdf] Text
HASIL CEK_Jurnal JMKSP.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pendidikan karakter merupakan pilar utama dalam menciptakan karakter seseorang
melalui pendidikan, baik itu pendidikan formal maupun non formal.Tujuan penelitian ini adalah
untuk mengetahui pembiasaan dan kegiatan yang biasa dilakukan oleh guru dalam pembentukan
dan pengembangan karakter peserta didik berkebutuhan khusus di sekolah luar biasa Negeri
Pembina Yogyakarta. Hasil penelitian menunjukkan bahwa banyak kegiatan yang dilakukan oleh
guru di sekolah dalam membentuk dan mengembangkan karakter peserta didik, beberapa
kegiatan diantaranya kegiatan upacara bendera, gotong royong, kegiatan yang menanamkan
nilai-nilai integritas, kegiatan nasionalis, dan kegiatan religius, selain kegiatan terdapat
pembiasaan yang dilakukan oleh wali kelas maupun guru dalam membentuk dan
mengembangkan karakter peserta didik berkebutuhan khusus antara lain: tidak bergantung pada
orang tua, berbaris sebelum masuk kelas, mengetuk pintu dan mengucapkan salam sebelum
masuk ruangan, segera minta maaf jika melakukan kesalahan. Implikasi dalam pembentukan dan
pengembangan karakter peserta didik berkebutuhan khusus perlu dilakukan pembiasaan dan
dilakukan secara terus menerus supaya lebih mudah diterapkan ketika berada di lingkungan
masyarakat.

Item Type: Artikel Umum
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisi / Prodi: Master (Magister) > Magister Pendidikan Vokasi
Depositing User: Dr. Edhy Susatya
Date Deposited: 19 Jan 2023 02:15
Last Modified: 19 Jan 2023 02:15
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/38977

Actions (login required)

View Item View Item