Penggunaan Google Meet Sebagai Penunjang Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar

Martaningsih, Sri Tutur (2021) Penggunaan Google Meet Sebagai Penunjang Pembelajaran Daring di Sekolah Dasar. [Artikel Dosen]

[thumbnail of HASIL CEK_NASKAH 8.pdf] Text
HASIL CEK_NASKAH 8.pdf

Download (2MB)

Abstract

Adanya wabah pandemi COVID-19 berdampak bagi beberapa sektor, terutama dalam dunia pendidikan. Hal tersebut menuntut guru untuk melaksanakan pembelajaran jarak jauh secara daring (dalam jaringan). Aplikasi Google Meet banyak digunakan oleh guru di Indonesia, terutama guru pada tingkat sekolah dasar. Pada pembelajaran daring di tingkat sekolah dasar tentu harus lebih interaktif sehingga Google Meet dapat menunjang lancarnya pembelajaran daring di sekolah dasar. Aplikasi Google Meet dianggap lebih efektif dibandingkan dengan aplikasi lain, karena aplikasi ini mudah diakses dan banyak fitur yang dapat menunjang lancarnya pembelajaran daring. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektifitas penggunaan aplikasi Google Meet sebagai penunjang pembelajaran daring di sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dan menggunakan pendekatan deskriptif-analisis.

Item Type: Artikel Dosen
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Guidance Counseling (S1-Bimbingan Konseling)
Depositing User: Dr. M.Pd Sri Tutur Martaningsih
Date Deposited: 27 Jan 2023 04:03
Last Modified: 27 Jan 2023 04:03
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/39246

Actions (login required)

View Item View Item