Prasetiawan, Hardi and Luciana Rosa Primara, Litta (2022) KEEFEKTIV AN LA YANAN BIMBINGAN KELOMPOK METODE PROBLEM BASED LEARNING (PBL) UNTUK MENINGKA TKAN MOTIV ASI BELAJAR SISW A PADA SISW A KELAS XI SMA NEGERI 1 BANTUL. [Artikel Dosen]
Text
HASIL CEK_Primara, Prasetiawan_Bimbingan kelompok, problem based learning (pbl), motivasi belajar.pdf Download (4MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan guna memaparkan keefektivan dari pemberian Layanan Bimbingan Kelompok di mana dilakukan oleh guru BK SMA egeri I Bantu! dengan Metode Problem Based Learning (PBL) yang berguna meningkatkan motivasi belajar siswa pada siswa kelas XI SMA egeri I Bantul. Jenis penelitian ini menggunakan metode quasi experimental dengan bentuk desain non equivalent control group design di mana kedua kelompok diberi pre-test dan post-test. Ada pun, teknik pengambilan datanya menggunakan observasi, wawancara, dan skala psikologis. Dalam penelitian ini, populasinya adalah seluruh siswa kelas XI SMA egeri I Bantu! yang terdiri dari 58 siswa dengan sampel sebanyak 20 siswa berdasar kelas yang berbeda dan tidak sama. Hipotesis yang digunakan dalam penelitian ini, peneliti mendapatkan kesimpulan bahwa Layanan Bimbingan Kelompok metode Problem Based Learning (PBL) dapat menjadi salah satu cara altematif yang efektif dalam meningkatkan motivasi belajar siswa, di mana peneliti juga berpedoman pada jurnal penelitian terdahulu. Berdasarkan penelitian, peneliti berasumsi masih terdapat layanan dan metode lain yang dapat digunakan untuk meningkatkan motivasi belajar siswa.
Item Type: | Artikel Dosen |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisi / Prodi: | Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Guidance Counseling (S1-Bimbingan Konseling) |
Depositing User: | Hardi Prasetiawan |
Date Deposited: | 18 Apr 2023 04:11 |
Last Modified: | 18 Apr 2023 04:11 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/42929 |
Actions (login required)
View Item |