Otomatisasi Bel Sekolah Berbasis Mikrokontroler AT89S52

WIGUNO, Wegig (2011) Otomatisasi Bel Sekolah Berbasis Mikrokontroler AT89S52. Other thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of UAD-Otomatisasi_Bel_Sekolah-Skripsi-Elektro-Cover.pdf]
Preview
PDF
UAD-Otomatisasi_Bel_Sekolah-Skripsi-Elektro-Cover.pdf

Download (31kB)
[thumbnail of UAD-Otomatisasi_Bel-Skripsi-Elektro-Daftar_Isi.pdf]
Preview
PDF
UAD-Otomatisasi_Bel-Skripsi-Elektro-Daftar_Isi.pdf

Download (48kB)
[thumbnail of UAD-Otomatisasi_Bel_Sekolah-Skripsi-Elektro-Abstrak.pdf]
Preview
PDF
UAD-Otomatisasi_Bel_Sekolah-Skripsi-Elektro-Abstrak.pdf

Download (8kB)

Abstract

WIGUNO Wegig, Otomatisasi Bel Sekolah Berbasis Mikrokontroler AT89S52,Skripsi Elektro, 2010, Universitas Ahmad Dahlan

Abstrak

Kemajuan teknolagi mendorong manusia untuk selalu mengembangkan suatu alat yang lebih baik. Untuk membantu kemudahan dalam proses belajar mengajar pada institusi pendidikan maka diciptakan suatu alat otomatisasi bel sekolah berbasis mikrokontroler AT89S52 untuk melakukan pergantian waktu jam pelajaran tanpa harus menekan tombol untuk membunyikan bel. Subjek pada penelitian ini adalah buzzer 12 volt yang diaktifkan menggunakan mikrokontroler AT89S52 untuk memberikan tanda pergantian waktu kegiatan belajar mengajar. Tombol pushbutton sebagai masukan untuk memilih setingan jadwal kegiatan belajar mengajar. Waktu pergantian dalam setiap proses belajar mengajar ditampilkan pada layer LCD. Pengujian sistem membuktikan bahwa Otomatisasi Bel Sekolah Berbasis Mikrokontroler AT89S52 dapat mengendalikan bel. Bel dapat berbunyi secara otomatis sesuai dengan yang diinginkan berdasarkan pada data jadwal kegiatan belajar mengajar pada Sekolah Menengah Atas. Kata

kunci: Otomatisasi bel, buzzer, tombol pushbutton, Mikrokontroler

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisi / Prodi: Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Electrical Engineering (S1-Teknik Elektro)
Depositing User: Sdr Tunggal Pribadi Perpustakaan UAD
Date Deposited: 22 Jun 2011 06:57
Last Modified: 22 Jun 2011 06:57
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/542

Actions (login required)

View Item View Item