Sutanto, Aftoni PERAN KEPUASAN MAHASISWA SEBAGAI MEDIASI ATAS HUBUNGAN ANTARA PRAKTEK TOTAL QUALITY MANAGEMEN DAN KINERJA PROGRAM STUDI MANAJEMEN. Prosiding Seminar Nasional Penelitian dan PKM Sosial, Ekonomi dan Humaniora.
Text
210-247-1-PB.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini menguji peran kepuasan mahasiswa sebagai mediasi atas hubungan antara TQM dengan kinerja. Populasi: seluruh program studi manajemen perguruan tinggi Swasta di Daerah Istimewa Yogyakarta (28 program studi). Kriteria populasi: program studi terakreditasi minimal C dan masih berlaku. Responden: ketua atau sekretaris program studi, dosen serta mahasiswa. Metode analisis data: Generalized Structured Component Analysis. Hasil penelitian adalah
TQM berpengaruh signifikan terhadap kinerja (Sig 0,005<0,01). TQM berpengaruh signifikan terhadap kepuasan (Sig 0,041<0,05). Serta kepuasan berpengaruh signifikan terhadap kinerja (Sig 0,082<0,10). Kepuasan terbukti sebagai mediasi parsial atas hubungan TQM dan kinerja.
Item Type: | Artikel Umum |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisi / Prodi: | Faculty of Economics (Fakultas Ekonomi) > S1-Management (S1 Manajemen) |
Depositing User: | Dr. Aftoni Sutanto |
Date Deposited: | 28 Mar 2024 01:30 |
Last Modified: | 28 Mar 2024 01:30 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/61529 |
Actions (login required)
View Item |