Wirawati, Denik (2025) Keterampilan menulis Teks Anekdot Strategi Reviewing A Film Siswa SMAN 1 Kalasan. Literasi: Jurnal IlmiahPendidikan Bahasa,Sastra Indonesia dan Daerah, 15 (01). pp. 81-90. ISSN 2086-4795
![]() |
Text
9.+PENINGKATAN+KETERAMPILAN+MENULIS+ANEKDOT.pdf Download (428kB) |
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya minat dan keterampilan menulis peserta didik. Maka, penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis teks anekdot melalui strategi reviewing a filmdengan memanfaatkan aplikasi Ibis Paint X. Subjek penelitian ini adalah siswa SMAN 1 Kalasan kelas X E1 yang terdiri dari 36 siswa. Penelitian ini terdiri dari2 siklus yang terdiri dari perencanaan, tindakan, pengamatan, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi yang dianalisis menggunakan metode kualitatif dan kuantitatif. dan skor keterampilan menulis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi ini efektif dalam meningkatkan kemampuan menulis siswa. Terdapat peningkatan rata-rata nilai sebesar 8,67% dari siklus pertama ke siklus kedua. Proses pembelajaran juga menjadi lebih aktif dengan peningkatan sebesar 11,2%. Peningkatan tersebut tercermin pada perhatian, kerja sama, keaktifan, dan kreativitas siswa dalam mengikuti kegiatan pembelajaran.
Item Type: | Artikel Umum |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Depositing User: | M.Pd. Denik Wirawati |
Date Deposited: | 05 Feb 2025 04:08 |
Last Modified: | 05 Feb 2025 04:08 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/79670 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |