Salamah, Umi and Hidayah, Qonitatul (2021) Rancang Bangun Mesin Replika Penghasil Gas Vulkanik sebagai Studi Awal Monitoring Erupsi Gunung Berapi. Jurnal Teori dan Aplikasi Fisika, 9 (1). pp. 65-70. ISSN 2303-016X
Text (HASIL CEK)
HASIL CEK_QONITATUL HIDAYAH_RANCANG BANGUN REPLIKA.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text (PEER REVIEW)
PEER REVIEW_QONITATUL HIDAYAH_RANCANG BANGUN REPLIKA.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Monitoring gas vulkanik sangat penting untuk dilakukan karena dapat menjadi indikator terjadinya erupsi. Perkembangan sistem deteksi gas vulkanik mempunyai keterbatasan pada uji system dimana dilakukan secara in-situ yaitu dengan mengambil sampel gas langsung pada kawah gunung berapi. Instrumentasi sistem deteksi gas yang dikembangkan pada skala labroratorium membutuhkan sampel uji gas yang menyerupai gas gunung berapi terutama yang keluar menjelang erupsi. Oleh sebab itu diperlukan mesin penghasil gas sebagai representasi gas vulkanik. Pada penelitian ini telah merancang bangun mesin penghasil gas sebagai replika gas vulkanik. Mesin ini sangat mendukung dalam pengembangan penelitian gas vulkanik pada skala laboratorium karena memiliki keunggulan karena lebih ringan, konstruksi sederhana, proses konstruksi mesin yang lebih murah dan portableGas yang dihasilkan oleh mesin tersebut diuji dengan menggunakan Dragger X-am 7000. Dari hasil pengujian diperoleh gas CH4, CO2, H2S, SO2, dan CO. Hasil didapatkan selama 60 detik menyalakan mesin yaitu CH4 2,0 %LEL, CO2 1,6 %Vol, H2S 4,3 ppm, SO2 1,0 ppm, dan CO 271 ppm.
Item Type: | Artikel Umum |
---|---|
Keyword: | Gas vulkanik, Kadar Gas, Replika Mesin |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > T Technology (General) > T201 Patents. Trademarks |
Divisi / Prodi: | Faculty of Applied Science and Technology (Fakultas Sains Dan Teknologi Terapan) > S1-Physics (S1-Fisika) |
Depositing User: | Qonitatul Hidayah |
Date Deposited: | 18 Apr 2023 05:20 |
Last Modified: | 18 Apr 2023 05:20 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/42950 |
Actions (login required)
View Item |