Kalibrasi Alat Kesehatan Fisioterapi Inframerah menggunakan Metode Kalorimeter

Alkindi, Muhammad Reza (2024) Kalibrasi Alat Kesehatan Fisioterapi Inframerah menggunakan Metode Kalorimeter. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1900014026_JUDUL__240424095818.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1900014026_BAB_I__240423114636.pdf

Download (85kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1900014026_BAB_II__240423114636.pdf
Restricted to Registered users only

Download (163kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1900014026_BAB_III__240423114636.pdf
Restricted to Registered users only

Download (617kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1900014026_BAB_IV__240423114636.pdf
Restricted to Registered users only

Download (703kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1900014026_BAB_V__240423114636.pdf
Restricted to Registered users only

Download (70kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1900014026_DAFTAR_PUSTAKA__240423114636.pdf

Download (31kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1900014026_LAMPIRAN__240423114636.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Kalibrasi sangat penting untuk dilakukan pada sebuat alat terutama di bidang medis. Biasanya dibidang medis terdapat alat-alat kesehatan fisioterapi. Kalibrasi sangat bermanfaat jika dilakukan pada alat fisioterapi misalnya alat fisioterapi inframerah atau lampu IR. Pada sebuah Penelitian kalibrasi alat kesehatan fisioterapi inframerah dilakukan dengan menggunakan metode kalorimeter dengan daya lampu 100 W. Pada tahap penelitian dilakukan dengan cara mencari suhu, selisih suhu (ΔT), massa bersih air (kg) sebagai medium penelitian, jumlah kalor (Q), jumlah daya (P) dan jumlah intensitas cahaya (I). Hasil penelitian menyatakan bahwa jumlah intensitas IR akhir yang didapatkan pada alat kesehatan fisioterapi inframerah sebesar 658,13 – 4543,36 W/m² dan dilakukan menggunakan variasi ketinggian 5, 10, 15, 20, 25, 30, 35, 40 cm secara metode kalorimeter. Kemudian dilakukan kalibrasi menggunakan LS122IR dengan hasil sebesar 634,33 – 4356,17 W/m² dengan ketinggian yang sama yaitu 5 - 40 cm. Hasil ini menunjukkan bahwa perbandingan hasil pengukuran intensitas IR antara pengukuran menggunakan metode kalorimeter dengan pengukuran menggunakan power meter LS122 IR pada ketinggian 40 cm adalah 658,13 : 634,33 W/m² dengan error percentage di bawah 10 %. Diharapkan penelitian ini dapat memberikan kontribusi terhadap perkembangan kalibrasi alat kesehatan di bidang fisioterapi IR.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: kalibrasi, inframerah, kalorimeter
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisi / Prodi: Faculty of Applied Science and Technology (Fakultas Sains Dan Teknologi Terapan) > S1-Physics (S1-Fisika)
Depositing User: Sdr Tunggal Pribadi Perpustakaan UAD
Date Deposited: 24 Apr 2024 08:05
Last Modified: 24 Apr 2024 08:05
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/61997

Actions (login required)

View Item View Item