Karakteristik demografi dan profil pengobatan pada pasien DM tipe 2 di Kabupaten Bima NTB

Ramadhani, Yulinda (2024) Karakteristik demografi dan profil pengobatan pada pasien DM tipe 2 di Kabupaten Bima NTB. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1900023132_JUDUL__240320010027.pdf

Download (559kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1900023132_BAB_I__240320010027.pdf

Download (127kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1900023132_BAB_II__240320010027.pdf
Restricted to Registered users only

Download (135kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1900023132_BAB_III__240320010027.pdf
Restricted to Registered users only

Download (128kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1900023132_BAB_IV__240320010027.pdf
Restricted to Registered users only

Download (39kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1900023132_BAB_V__240320010027.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1900023132_DAFTAR_PUSTAKA__240320010027.pdf

Download (180kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1900023132_LAMPIRAN__240320010027.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Diabetes melitus penyakit metabolic ditandai oleh hiperglikemia dihasilkan
dari cacat dalam sekresi insulin, aksi insulin, atau keduanya. Tujuan penelitian ini
untuk mengetahui karakteristik demografi dan profil pengobatan pasien diabetes
melitus tipe 2 di Puskesmas Woha Kabupaten Bima Nusa Tenggara Barat.
Jenis penelitian adalah observasional diskriptif menggunakan data
retrospektif. Sampel penelitian menggunakan data rekam medis pasien Puskesmas
Woha Kabupaten Bima. Teknik pengambilan sampel adalah purposive sampling.
Kriterial inklusi meliputi pasien dengan diagnosis DM tipe 2, mendapatkan terapi
obat DM oral, Lama menderita diabetes melitus ≥ 5 dan < 5 tahun. Kriterial
eksklusi: data rekam medis tidak lengkap.
Penelitian menunjukan pasien DM tipe 2 berdasarkan jenis kelamin
didominasi oleh jenis kelamin perempuan berjumlah 32 (52,46%). Usia 45-59 tahun
berjumlah 37 (63,97%). Pada tingkat pendidikan SD berjumlah 26 (42,62%).
Berdasarkan pekerjaan wiraswasta berjumlah 36 (59,01%). Berdasarkan terapi obat
didominasi oleh terapi obat tunggal metformin berjumlah 27(44,26 %).
Kesimpulan dalam penelitian ini sebagian besar pasien berjenis kelamin
Perempuan usia 45-59 tahun. Pada tingkat pendidikan diketahui bahwa pasien
paling banyak dengan pendidikan SD dan merupakan pekerja wiraswasta.
Pengobatan pasien dengan DM tipe 2 sebagian besar menggunakan kombinasi
metformin dan glimepride sebagai terapi antidiabetik oral.
Kata Kunci: Demografi, Diabetes Melitus, DM tipe 2

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: demografi, Diabetes Mellitus, DM tipe 2
Subjects: R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisi / Prodi: Faculty of Pharmacy (Fakultas Farmasi) > S1-Pharmacy (S1-Farmasi)
Depositing User: userperpus3 userperpus3
Date Deposited: 30 Apr 2024 07:12
Last Modified: 30 Apr 2024 07:12
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/62218

Actions (login required)

View Item View Item