Sistem keamanan kendaraan bermotor menggunakan SMS dengan metode GPS tracking berbasis Arduiono UNO

Prasetio, Andhika Dwi (2024) Sistem keamanan kendaraan bermotor menggunakan SMS dengan metode GPS tracking berbasis Arduiono UNO. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1800022036_JUDUL__240318104032.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1800022036_BAB_I__240318104032.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1800022036_BAB_II__240318104033.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1800022036_BAB_III__240318104033.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1800022036_BAB_IV__240318104033.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1800022036_BAB_V__240318104033.pdf
Restricted to Registered users only

Download (267kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1800022036_DAFTAR_PUSTAKA__240318104033.pdf

Download (879kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1800022036_LAMPIRAN__240318104033.pdf
Restricted to Registered users only

Download (645kB) | Request a copy
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
T1_1800022036_NASKAH_PUBLIKASI__240318104033.pdf

Download (353kB)

Abstract

Kasus kehilangan sepeda motor semakin sering muncul dalam lingkup lingkungan masyarakat. Situasi ini disebabkan oleh minimnya sistem keamanan yang terpasang pada sepeda motor, yang umumnya hanya terbatas pada kunci kontak kendaraan. Bahkan, hanya sedikit kendaraan motor menengah yang dilengkapi dengan alarm sebagai bentuk keamanan tambahan.
Diperlukan suatu solusi untuk mengurangi tindak pencurian atau pembegalan pada kendaraan bermotor, yang diwujudkan melalui sebuah penelitian yang berjudul “Sistem keamanan kendaraan bermotor menggunakan SMS dengan metode GPS Tracking berbasis Arduino UNO Suatu sistem yang mempergunakan GPS dan SMS yang dapat ditemukan pada smartphone. Sistem ini sanggup mengontrol penghubungan dan pemutusan arus listrik pada kendaraan bermotor memakai SMS, lalu akan diteruskan ke Relay.
Sistem keamanan kendaraan bermotor menggunakan SMS dengan metode GPS Tracking berbasis Arduino UNO yang telah dibuat dapat berfungsi dengan baik dan dapat mendeteksi posisi sepeda motor secara akurat sesuai dengan titik koordinat sepeda motor. Pengujian untuk mendeteksi posisi kendaraan dilakukan sebanyak 20 lokasi dan hasilnya sesuai dengan titik koordinat kendaraan. Pada pengujian untuk mematikan mesin sepeda motor didapat hasil bahwa sepeda motor dapat dimatikan dari jarak jauh dengan rata – rata delay sebesar 6.97 detik. Pada pengujian untuk menghidupkan dan mematikan alarm didapat hasil bahwa alarm sepeda motor dapat dimatikan dari jarak jauh dengan rata – rata delay sebesar 7 detik. hal ini menununjukkan bahwa Sistem keamanan kendaraan bermotor menggunakan SMS dengan metode GPS Tracking berbasis Arduino UNO yang telah dibuat dapat di berfungsi dengan baik dan sebagaimana mestinya.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: GPS tracking, Arduino UNO, SMS, sepeda motor
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisi / Prodi: Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Electrical Engineering (S1-Teknik Elektro)
Depositing User: userperpus3 userperpus3
Date Deposited: 08 May 2024 09:55
Last Modified: 08 May 2024 09:55
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/63133

Actions (login required)

View Item View Item