FENOMENA DISABILITAS TERHADAP DUKUNGAN SOSIAL

Mustafa, Asfa Sukriyanti (2018) FENOMENA DISABILITAS TERHADAP DUKUNGAN SOSIAL. Fakultas Psikologi: Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta.

[thumbnail of FENOMENA DISABILITAS TERHADAP DUKUNGAN SOSIAL.pdf] Text
FENOMENA DISABILITAS TERHADAP DUKUNGAN SOSIAL.pdf

Download (24kB)

Abstract

Dukungan sosial adalah suatu dukungan dari masyarakat yang dapat memberikan motivasi dan mengarahkan individu untuk bisa berinteraksi dengan yang lain. Serta dukungan-dukungan yang membuat individu lebih memiliki kebermaknaan hidup. Adapun konsep yang mempengaruhi fenomena distabilitas terhadap dukungan sosial, yaitu pandangan medis atau individual dan pandangan Hak Asasi Manusia (HAM). Aktivitas yang dilakukan dipenyandang cacat mandiri sangat berpengaruh dan memiliki nilai-nilai positif. Kegiatan yang dilakukan di Yayasan penyandang cacat mandiri bisa menambah ketrampilan dan kreativitas individu mempunyai nilai kepercayaan diri yang tinggi.

Kata kunci: distabilitas, dukungan sosial, anak berkebutuhan khusus

Item Type: Artikel Umum
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisi / Prodi: Faculty of Psychology (Fakultas Psikologi) > S1-Psychology (S1-Psikologi)
Depositing User: Asfa sukriyanti mustafa
Date Deposited: 26 Jul 2018 03:59
Last Modified: 26 Jul 2018 03:59
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/10821

Actions (login required)

View Item View Item