ANALISIS PENGENDALIAN MUTU BAHAN BAKU PROSES PENGOLAHAN TEH HITAM CTC DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA XII KEBUN BANTARAN, BLITAR, JAWA TIMUR

Olivia Valmasah, Meli (2020) ANALISIS PENGENDALIAN MUTU BAHAN BAKU PROSES PENGOLAHAN TEH HITAM CTC DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA XII KEBUN BANTARAN, BLITAR, JAWA TIMUR. [Laporan KP] (Unpublished)

[thumbnail of KP_1700033010_ANALISIS PENGENDALIAN MUTU BAHAN BAKU PROSES PENGOLAHAN TEH HITAM CTC DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA XII KEBUN BANTARAN, BLITAR, JAWA TIMUR.pdf] Text
KP_1700033010_ANALISIS PENGENDALIAN MUTU BAHAN BAKU PROSES PENGOLAHAN TEH HITAM CTC DI PT PERKEBUNAN NUSANTARA XII KEBUN BANTARAN, BLITAR, JAWA TIMUR.pdf

Download (565kB)
[thumbnail of KP_1700033010_ISI LAPORAN.pdf] Text
KP_1700033010_ISI LAPORAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Teh merupakan salah satu hasil perkebunan Indonesia yang menjadi komoditas eksport dan sumber devisa bagi negara. Teh dibuat dari tanaman Camelia sinensin. PT. Perkebunan Nusantara XII Kebun Bantaran adalah perusahaan bergerak dibidang perkebunan yang membudidayakan tanaman teh dan mengolahnya menjadi bubuk teh hitam kering yang diekspor hingga ke Timur Tengah dan Eropa. Teh hitam diproduksi menggunakan metode Crushing, Tearing, Curling (CTC).
Tujuan dari kerja praktik adalah mengetahui pengendalian mutu bahan baku proses pengolahan teh hitam di PT. Perkebunan Nusantara XII Kebun Bantaran. Metode pengumpulan data dalam kerja praktik ini adalah observasi, wawancara, pencatatan, studi pustaka dan terjun langsung ke lapangan dalam kegiatan-kegiatan proses produksi. Proses produksi teh hitam CTC meliputi penerimaan pucuk, analisis pucuk, pelayuan, fermentasi, pengeringan, sortasi, penyimpangan dan pengemasan.
Hasil dari kerja praktik menunjukkan bahwa pengendalian mutu bahan baku di PT. Perkebunan Nusantara XII Kebun Bantaran berada diluar batas kendali mutu. Faktor – faktor yang menetukan mutu teh adalah faktor manusia, mesin dan peralatan, pasca pemetikan, proses pengolahan, cuaca, dan pemberian pupuk.

Kata kunci: pengendalian mutu, teh hitam CTC

Item Type: Laporan KP
Subjects: T Technology > TF Railroad engineering and operation
Divisi / Prodi: Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Food Technology (S1-Teknologi Pangan)
Depositing User: Meli Olivia Valmasah
Date Deposited: 09 Sep 2021 03:35
Last Modified: 09 Sep 2021 03:35
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/27677

Actions (login required)

View Item View Item