MEMBANGUN PRIBADI MUSLIM SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI PENDIDIKAN AGAMA DI LINGKUNGAN KELUARGA

Sriyanto, Sriyanto and Pratik Hari, Yuwono (2014) MEMBANGUN PRIBADI MUSLIM SISWA SEKOLAH DASAR MELALUI PENDIDIKAN AGAMA DI LINGKUNGAN KELUARGA. Prosiding Seminar Nasional "Optimalisasi Peran Pendidikan dalam Membangun Karakter Anak untuk Menyongsong Generasi Emas Indonesia". pp. 191-197. ISSN - ISBN :978-6027-0296-5-1

[thumbnail of membangun-pribadi-muslim.pdf] Text
membangun-pribadi-muslim.pdf

Download (9MB)

Abstract

Penelitian ini mendeskripsikan kepribadian siswa sekolah dasar yang meliputi kemampuan baca tulis al-Quran, praktik dan bacaan sholat, dan perbuatan sehari-hari yang sesuai dengan ajaran dalam agama Islam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan pendidikan agama di lingkungan keluarga terhadap pembentukan pribadi Muslim, dan terhadap pengaruh yang signifikan perhatian orang tua terhadap pembentukan pribadi Muslim. Siswa Sekolah Dasar Negeri 3 Neglasari Kelas V yang mendapatkan pendidikan secara intensif di lingkungan keluarga relatif lebih baik dalam baca tulis al-Quran, praktik dan bacaan sholat, dan kepribadian dan perbuatan sehari-hari menunjukkan kualitas yang lebih baik.

Keywords: pendidikan agama, lingkungan keluarga, pribadi Muslim.

Item Type: Artikel Umum
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Prodi PGSD
Date Deposited: 22 Jan 2016 01:54
Last Modified: 22 Jan 2016 01:54
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/2802

Actions (login required)

View Item View Item