Rizki, Ayu and Agustin, Devita and Mariana, Ine and Mampouw, Helti Lygia (2016) DESKRIPSI PEMAHAMAN PERKALIAN OLEH SISWA KELAS II SD. Prosiding Seminar Nasional "Optimalisasi Peran Pendidikan dalam Membangun Karakter Anak untuk Menyongsong Generasi Emas Indonesia". pp. 251-255. ISSN - ISBN :978-6027-0296-5-1
Preview |
Text
Ayu Rizki, dkk_UKSW2.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian deskriptif kualitatif ini bertujuan untuk mendeskripsikan pemahaman siswa pada materi perkalian. Pemahaman perkalian terdiri dari pemahaman konsep dan penggunaannya pada soal cerita sederhana. Subjek terdiri dari 3 siswa kelas II SD, masing-masing 1 siswa berkemam- puan matematika tinggi, sedang dan rendah. Pengumpulan data dilakukan melalui tes tertulis dan lisan serta wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemahaman konsep perkalian sebagai penjumlahan berulang belum dipahami dengan baik oleh para siswa. Siswa berkemam- puan matematika tinggi dapat menyelesaikan soal-soal cerita sederhana dengan baik dan benar, siswa berkemampuan matematika sedang belum mampu menyelesaikan soal-soal cerita tentang perkalian sedangkan siswa berkemampuan matematika rendah menyelesaikan soal cerita dengan menghitung objek satu per satu. Penelitian ini menunjukkan bahwa di dalam merencanakan pem- belajaran matematika, perlu memperhatikan kemampuan dan kesiapan siswa menerima pembela- jaran baik konsep maupun aplikasinya.
Kata kunci: matematika, perkalian, siswa kelas II SD
Item Type: | Artikel Umum |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisi / Prodi: | Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) |
Depositing User: | Prodi PGSD |
Date Deposited: | 23 Aug 2016 04:31 |
Last Modified: | 23 Aug 2016 04:31 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/3373 |
Actions (login required)
View Item |