Ma'ruf, Farid and Jatmiko, Hapsoro Agung and Dani, Akhid Ahmad and Hibatullah, Afif Naufal (2019) ANALISIS SITUATIONAL AWARNESS PADA PENGEMUDI OJEK ONLINE RODA DUA DI KOTA YOGYAKARTA DENGAN METODE QUASA. Universitas Pembangunan Nasional Yogyakarta.
Text
Analisis Situational Awareness Pada Pengemudi Ojek Online Roda Dua di Yogyakarta dengan Menggunakan Metode QUASA.pdf Download (941kB) |
Abstract
Kebutuhan akan perpindahan lokasi yang cepat memunculkan perkembangan dalam
dunia transportasi. Salah satu invoasi tersebut adalah munculnya Ojek Online yang
membantu perpindahan masyarakat. Fenomena yang terjadi, adalah banyaknya
pengendara ojek online yang kehilangan focus saat berkendara sewaktu mengecek
kondisi telepon genggam mereka dalam menerima pesanan, hal ini senada dengan data
dari Kepolisian RI pada tahun 2013 yang menunjukkan bahwa terjadi 168.174
kecelakaan sepeda motor. Salah satu metode penilaian tingkat konsentrasi dalam
berkendara yang banyak digunakan adalah Situational Awareness, kondisi dimana
seseorang dapat mengidentifikasi kondisi terkini hingga dapat memperkirakan apa yang
terjadi kemudian, dan salah satu tool pada SA adalah QUASA, yang menggabungkan
metode benar-salah dan penilaian pribadi pengendara. Penelitian ini bertujuan untuk
melakukan evaluasi dan penilaian performa SA pengemudi ojek online dengan
menggunakan metode QUASA
Item Type: | Other |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisi / Prodi: | Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Industrial Engineering (S1-Teknik Industri) |
Depositing User: | M.Sc. Hapsoro Agung Jatmiko |
Date Deposited: | 02 Apr 2022 04:34 |
Last Modified: | 02 Apr 2022 04:34 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/34148 |
Actions (login required)
View Item |