Sulistyowarni, Dwi (2016) IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA PADA SISWA SEKOLAH DASAR. Prosiding Seminar Nasional "Optimalisasi Peran Pendidikan dalam Membangun Karakter Anak untuk Menyongsong Generasi Emas Indonesia". pp. 109-116. ISSN - ISBN :978-6027-0296-5-1
Preview |
Text
Dwi Sulistyowarni_STKIP Kuningan.pdf Download (377kB) | Preview |
Abstract
Upaya pengembangan pendidikan karakter pada siswa Sekolah Dasar didasari oleh tiga hal; Pertama, menyiapkan peserta didik menjadi lulusan yang memiliki jiwa nasional, tanggung jawab,disiplin; Kedua, nilai-nilai luhur dipandang mampu membentuk karakter seseorang menjadi kuat dan mandiri. Ketiga, sebebas apapun seseorang melakukan aktifitas mandiri, aktifitas tersebut harus tetap terkontrol sehingga hasilnya adalah kemanfaatan dan kemaslahatan, dan disinilah per- an nilai-nilai karakter untuk mengisi dan membingkainya. Ketiga dasar pemikiran ini nampaknya menemukan momentumnya pada KTSP yang memberikan ruang gerak luas bagi sekolah-sekolah dasar yang mampu memproduk gagasan pembaharuan sekaligus aksi konkrit bagi tercapainya kompetensi lulusan yang optimal. Konsep pengembangan pendidikan karakter ini paling tidak membutuhkan persiapan pada dua hal; Pertama, desain muatan lokal jika pendidikan karakter be- lum dianggap sebagai muatan nasional. Kedua, persiapan tenaga pendidik yang kompeten, dalam hal ini yang mampu mengintegrasikan antara proses pembelajaran dengan pendidikan karakter.
Kata kunci: Pendidikan Karakter, Sekolah Dasar.
Item Type: | Artikel Umum |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisi / Prodi: | Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD) |
Depositing User: | Prodi PGSD |
Date Deposited: | 15 Sep 2016 02:41 |
Last Modified: | 15 Sep 2016 02:41 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/3656 |
Actions (login required)
View Item |