PERAN INDUSTRI DALAM COMPETENCY BASED TRAINING (CBT) UNTUK MENINGKATKAN PENDIDIKAN VOKASIONAL DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0

Hardiyanta, Rendra Ananta Prima (2019) PERAN INDUSTRI DALAM COMPETENCY BASED TRAINING (CBT) UNTUK MENINGKATKAN PENDIDIKAN VOKASIONAL DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0. Jurnal Mandiri Dosen, 1 (1). p. 1. ISSN - (Submitted)

[thumbnail of ARTIKEL_Hardiyanta_Peran_Industri.pdf] Text
ARTIKEL_Hardiyanta_Peran_Industri.pdf

Download (118kB)

Abstract

Perkembangan teknologi di era revolusi industri 4.0 telah merambah ke dunia usaha dan dunia industri (DUDI). Berbagai permasalahan pendidikan vokasional antara lain tentang: (1)
relevansi kompetensi lulusan dengan kompetensi yang dibutuhkan DUDI, (2) kepedulian industri terhadap pendidikan vokasional relatif belum optimal, dan (3) sarana dan prasarana
pendukung pembelajaran tidak relevan. Revolusi industri 4.0 membutuhkan tenaga kerja yang menguasai kompetensi abad 21. Tenaga kerja yang tidak memiliki kompetensi abad 21 akan
kehilangan pekerjaan di era revolusi industri 4.0. Sebagaimana 16 karakteristik pembelajaran kejuruan dalam teori Prosser (1949) menyatakan DUDI sebagai pengguna lulusan pendidikan
vokasional memiliki posisi dan peranan penting dalam pengembangan pendidikan vokasional. Makalah ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran industri dalam peningkatan pendidikan vokasional di era revolusi industri 4.0 melalui pengembangan sistem pembelajaran vokasional yang relevan sesuai dengan kebutuhan industri berbasis Standar Kualifikasi Kerja Nasional Infonesia (SKKNI).

Item Type: Artikel Umum
Keyword: CBT, Industri, Vokasional
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Pendidikan Vokasional Teknologi Otomatif
Depositing User: Rendra Ananta Prima Hardiyanta
Date Deposited: 23 Aug 2023 23:34
Last Modified: 23 Aug 2023 23:34
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/40382

Actions (login required)

View Item View Item