Laporan Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Reguler Universitas Ahmad Dahlan Periode 101 Tahun Akademik 2022/2023, Divisi III.D.1, Dusun Kuwon, Sidomulyo, Bambanglipuro, Bantul, Yogyakarta.

Lusiana, Okta and Lestari, Wahyuni and Azzahra, Zenida and Auraliya Yusifa, Reggina Auraliya and Fitri Dita Wijaya, Eka and Fitrawan Rayes, Irsa and Bintang Pamungkas, Sri and Zaki, Muhammad and Fadli Nugraha, Yumna (2023) Laporan Pelaksanaan Kuliah Kerja Nyata Reguler Universitas Ahmad Dahlan Periode 101 Tahun Akademik 2022/2023, Divisi III.D.1, Dusun Kuwon, Sidomulyo, Bambanglipuro, Bantul, Yogyakarta. [Laporan KKN] (Submitted)

[thumbnail of R101_III.D.1.pdf] Text
R101_III.D.1.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler periode 101 unit III.D.1 telah dilaksanakan di Dusun Kuwon, Kelurahan Sidomulyo, Kecamatan Bambanglipuro, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta.Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan suatu bentuk pengabdian kemasyarakatan yang tidak didapatkan mahasiswa di bangku perkuliahan dan perwujudan dari Tri Dharma perguruan tinggi yang harus dipahami oleh seluruh mahasiswa sebagai bagian dari perguruan tinggi. Dimana dengan cara ini, mahasiswa bisa mengimplementasikan ilmu yang sudah ditimpa di dalam kelas dan akan menjadi lebih terdidik untuk menghadapi permasalahan yang muncul di dalam masyarakat serta lebih peka terhadap lingkungannya Program kerja pada KKN Reguler periode 101 ini terbagi menjadi 2 (dua) program yaitu program individu (bidang keilmuan, bidang keagamaan, serta bidang seni dan olahraga) dan program tematik/non-tematik yang tentunya program yg telah disusun ini dapat bermanfaat bagi masyarakat tempat dilaksanakannya KKN tepatnya di dusun Kuwon

Item Type: Laporan KKN
Subjects: A General Works > AC Collections. Series. Collected works
A General Works > AI Indexes (General)
A General Works > AM Museums (General). Collectors and collecting (General)
A General Works > AS Academies and learned societies (General)
A General Works > AZ History of Scholarship The Humanities
Divisi / Prodi: Lembaga Pengbdian pada Masyarakat
Depositing User: Okta Lusiana
Date Deposited: 14 Mar 2023 06:59
Last Modified: 14 Mar 2023 06:59
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/41280

Actions (login required)

View Item View Item