Anjas, Imam Ramadhan and Dwi, Sulisworo (2016) PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF UNTUK PEMBELAJARAN FISIKA PADA SEKOLAH MENENGAH. In: Seminar Nasional “Reforming Pedagogy” (SNRP), 24 November 2016, Universitas Sanata Dharma.
Preview |
Text
Dwi Anjas_Prosiding SNRP 2016.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstract
Pendidikan nasional berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak serta peradaban bangsa. Namun pendidikan sebagai sarana meningkatkan kualitas sumber daya manusia belum berperan optimal. Fisika merupakan pelajaran yang dipelajari di SMA. Namun dikalangan siswa bahkan masyarakat menganggap pelajaran fisika merupakan pelajaran yang paling sulit bahkan sebagian siswa membenci pelajaran fisika. Dari hal tersebut dikembangkan media pembelajaran yang berber tujuan untuk menghasilkan multimedia pembelajaran interaktif untuk pokok bahasan tumbukan dan memperoleh tingkat kelayakannya. Metode yang digunakan dalam penelitian adalah metode research and development dengan tahapan analysis, design, development, implementation, dan evaluasi. Kelayakan media dilakukan melalui validasi dari uji ahli media, ahli materi, dan pengguna dengan mempergunakan instrumen berupa angket. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kelayakan sebesar 90,44% untuk ahli media, 89,70% dari ahli materi, dan dari pengguna diperoleh nilai 79,42%. Jadi, multimedia pembelajaran interaktif untuk pokok bahasan tumbukan dinyatakan layak digunakan untuk mendukung pembelajaran Fisika untuk siswa kelas XI SMA.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
Depositing User: | Prof. Dr Dwi Sulisworo |
Date Deposited: | 25 Apr 2017 03:20 |
Last Modified: | 25 Apr 2017 03:20 |
URI: | http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/6546 |
Actions (login required)
View Item |