Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) elektronik matematika berbasis Critical Thinking pada materi bangun datar segiempat dan segitiga untuk peserta didik SMP kelas VII

RAHMA UDIARTI LESTARI, NUR (2024) Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) elektronik matematika berbasis Critical Thinking pada materi bangun datar segiempat dan segitiga untuk peserta didik SMP kelas VII. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1700006097_JUDUL__240729111041.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1700006097_BAB_I__240729111041.pdf

Download (284kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1700006097_BAB_II__240729111041.pdf
Restricted to Registered users only

Download (654kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1700006097_BAB_III__240729111041.pdf
Restricted to Registered users only

Download (312kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1700006097_BAB_IV__240729111041.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1700006097_BAB_V__240729111041.pdf
Restricted to Registered users only

Download (138kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1700006097_DAFTAR_PUSTAKA__240729111908.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB) | Request a copy
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1700006097_LAMPIRAN__240729111041.pdf
Restricted to Registered users only

Download (14MB) | Request a copy
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
T1_1700006097_NASKAH_PUBLIKASI__240729111908.pdf
Restricted to Registered users only

Download (230kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi pada saat Covid-19 datang dan mengakibatkan pembelajaran daring yang terjadi di SMP Muhammadiyah Sewon kurang efektif. Adanya fasilitas yang diberikan pada peserta didik tidak dapat memenuhi kebutuhan belajar mengajar saat daring. Mata pelajaran matematika masih dianggap sulit oleh peserta didik khususnya dalam menyelesaiakan soal cerita yang berkaitan dengan materi segiempat dan segitiga. Hal ini selaras dengan hasil nilai Ujian Nasional SMP Muhammadiyah Sewon pada meteri segiempat dan segitiga meraih persentase paling bawah. Mengimbangi zaman yang serba digital, penelitian ini bertujuan untuk : 1) untuk mengetahui prosedur pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) materi bangun datar segiempat dan segitiga untuk siswa kelas VII SMP/MTs berdasarkan kurikulum 2013; 2) mengetahui kepraktisan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) materi bangun datar segiempat dan segitiga untuk siswa kelas VII SMP/MTs berdasarkan kurikulum 2013; 3) mengetahui kepraktisan Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) materi bangun datar segiempat dan segitiga untuk siswa kelas VII SMP/MTs berdasarkan kurikulum 2013
Penelitian ini merupakan jenis pengembangan dengan subjek penelitian peserta didik kelas VII A SMP Muhammadiyah Sewon. Penelitian ini menggunakan metode Research dan Development (R&D) dengan model ADDIE yang terdiri dari lima tahap yaitu : Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation. Validator dalam penelitian ini yaitu ahli media dan ahli materi. Pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah wawancara dan angket. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah data kualitatif yang diubah menjadi data kuantitatif.
Produk hasil penelitian ini yaitu Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Elekronik berbasis Critical Thinking pada materi Bangun Datar Segiempat Kelas VII yang telah divalidasi oleh ahli materi dan ahli media serta dinilai oleh peserta didik. Berdasarkan hasil perhitungan data kuantitatif diperoleh bahwa rata-rata skoor ahli materi 107,5 dnegan kriteria sangat baik, rata-rata skor ahli media 65 dengan kriteria sangat baik, rata-rata skor uji coba kelas kecil adalah 40,8 dengan kriteria baik, dan rata-rata skor kelas besar 42,9 dengan kriteria sangat baik. Sehingga Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Elekronik berbasis Critical Thinking pada materi Bangun Datar Segiempat Kelas VII yang dikembangkan valid dan praktis. Oleh karena itu, Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Elekronik berbasis Critical Thinking pada materi Bangun Datar Segiempat Kelas VII dapat dinyatakan layak digunakan sebagai bahan ajar matematika peserta didik SMP Kelas VII.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: e-LKPD matematika, critical thinking, bangun datar segiempat
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Mathematics Education (S1-Pendidikan Matematika)
Depositing User: userperpus2 userperpus2
Date Deposited: 01 Oct 2024 03:11
Last Modified: 01 Oct 2024 03:11
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/75693

Actions (login required)

View Item View Item