Gambaran rencana pemilihan metode persalinan Sectio Caesarea pada ibu hamil di wilayah kerja puskesmas Kecamatan Umbulharjo I

ELTANIN MALA DEWI, NUNKY (2024) Gambaran rencana pemilihan metode persalinan Sectio Caesarea pada ibu hamil di wilayah kerja puskesmas Kecamatan Umbulharjo I. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1700029020_JUDUL__240731094946.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1700029020_BAB_I__240731094946.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1700029020_BAB_II__240731094946.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1700029020_BAB_III__240731094946.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1700029020_BAB_IV__240731094946.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1700029020_BAB_V__240731094946.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1700029020_DAFTAR_PUSTAKA__240731094946.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1700029020_LAMPIRAN__240731094946.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
T1_1700029020_NASKAH_PUBLIKASI__240731094947.pdf
Restricted to Registered users only

Download (274kB) | Request a copy

Abstract

Latar Belakang : Berdasarkan data Dinas Kesehatan DIY, angka persalinan sectio caesarea pada tahun 2014
terdapat 1332 ibu bersalin di Kabupaten Kota Yogyakarta. Tahun 2015 meningkat tiga kali lipat menjadi 49%
dari 1101 ibu bersalin. Peningkatan Sectio Caesare disebabkan oleh perilaku seseorang dalam mengambil
keputusan. Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi perilaku seseorang yaitu tingkat pengetahuan sebagai
faktor predisposisi. Resiko persalinan Sectio Caesarea lebih tinggi daripada persalinan normal atau melalui
vagina.
Metode : Penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus.Sampel penelitian adalah ibu dengan
usia kehamilan 4-7 bulan yang berencana melahirkan sesar menjadi informan kunci dan Bidan Puskesmas
Kecamatan Umbulharjo I menjadi informan triangulasi. Variabel tunggal penelitian adalah gambaran rencana
pada ibu hamil dalam pemilihan metode persalinan yang terdiri dari pendidikan, usia, status ekonomi dan
pengetahuan tentang persalinan sectio caesarea dan antenatal care.
Hasil : Hasil wawancara menunjukkan lima dari keenam informan adalah pekerja, empat dari enam ibu
pendidikan SLTA, satu dari enam ibu .pendidikan D3 dan satu dari enam ibu pendidikan D3, dua dari enam ibu
hamil usia beresiko dan empat dari enam ibu hamil usia tidak beresiko, tiga dari enam ibu pendapatan UMR
sedangkan tiga dari enam ibu lainnya pendapatan <UMR. Penyulit pada keenam informan yaitu hipertensi, usia
beresiko dan paritas, minus pada mata dan plasenta lengket pada rahim.
Kesimpulan : Rencana persalinan sectio caesarea disebabkan oleh faktor usia, penyulit persalinan, dan
kurangnya informasi pengetahuan ANC dan sectio caesarea.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: Pendidikan, usia, status ekonomi, pengetahuan ANC dan section caesarea, faktor persalinan section caesarea
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Divisi / Prodi: Faculty of Public Health (Fakultas Kesehatan Masyarakat) > S1-Science in Public Health (S1-Kesehatan Masyarakat)
Depositing User: userperpus2 userperpus2
Date Deposited: 02 Oct 2024 04:23
Last Modified: 02 Oct 2024 04:23
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/75707

Actions (login required)

View Item View Item