Pengaruh partisipasi masyarakat, spiritual, penggunaan sistem keuangan desa dan kompetensi aparat desa terhadap keberhasilan pengelolaan dana desa (studi kasus Desa Kecamatan Dayun)

Gunawan, Reza (2023) Pengaruh partisipasi masyarakat, spiritual, penggunaan sistem keuangan desa dan kompetensi aparat desa terhadap keberhasilan pengelolaan dana desa (studi kasus Desa Kecamatan Dayun). S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1900012113_JUDUL__230920014543.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1900012113_BAB_I__230920014543.pdf

Download (439kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1900012113_BAB_II__230920014543.pdf
Restricted to Registered users only

Download (382kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1900012113_BAB_III__230920014543.pdf
Restricted to Registered users only

Download (563kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1900012113_BAB_IV__230920014543.pdf
Restricted to Registered users only

Download (640kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1900012113_BAB_V__230920014543.pdf
Restricted to Registered users only

Download (310kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1900012113_DAFTAR_PUSTAKA__230920014543.pdf

Download (425kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1900012113_LAMPIRAN__230920014543.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis Pengaruh Partisipasi Masyarakat, Spiritual, Penggunaan Sistem Keuangan Desa, Kompetensi Aparat Desa Terhadap Keberhasilan Pengelolaan Dana Desa di wilayah Kecamatan Dayun Kabupaten Siak. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan data yang diperoleh dari kuesioner dengan metode purposive sampling. Subjek dari penelitian ini adalah aparatur pemerintah desa kepala desa, sekretaris desa dan bendahara desa berada di Kecamatan Dayun Kabupaten Siak.
Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 33 responden yang dipilih secara tertentu yang terdapat di 11 desa. Alat analisis dalam penelitian ini menggunakan SPSS 20.0. Hasil dari penelitian ini, partisipasi masyarakat, spiritual, penggunaan sistem keuangan desa, kompetensi aparat desa berpengaruh terhadap keberhasilan pengelolaan dana desa

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: Partisipasi masyarakat, spiritual, penggunaan sistem keuangan desa, kompetensi aparat desa dan keberhasilan pengelolaan dana desa
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisi / Prodi: Faculty of Economics (Fakultas Ekonomi) > S1-Accounting (S1 Akuntansi)
Depositing User: userperpus2 userperpus2
Date Deposited: 11 Oct 2024 02:34
Last Modified: 11 Oct 2024 02:34
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/76222

Actions (login required)

View Item View Item