Sistem informasi manajemen Toko Buku Azizah dengan menggunakan metode prototyping berbasis mobile web

Muttaqin, Diki Zainul (2024) Sistem informasi manajemen Toko Buku Azizah dengan menggunakan metode prototyping berbasis mobile web. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1900018378_JUDUL__240528112234.pdf

Download (950kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1900018378_BAB_I__240524075206.pdf

Download (184kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1900018378_BAB_II__240524075206.pdf
Restricted to Registered users only

Download (650kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1900018378_BAB_III__240524075206.pdf
Restricted to Registered users only

Download (321kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1900018378_BAB_IV__240524075206.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1900018378_BAB_V__240524075206.pdf
Restricted to Registered users only

Download (133kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1900018378_DAFTAR_PUSTAKA__240524075206.pdf

Download (229kB)
[thumbnail of Naskah Publikasi] Text (Naskah Publikasi)
T1_1900018378_NASKAH_PUBLIKASI__240524075206.pdf

Download (1MB)

Abstract

Pengetahuan dan keahlian dibidang teknologi harus dikuasai dengan baik mengingat perkembangan teknologi yang semakin maju. Kecepatan serta ketepatan dalam bekerja akan menjadi kunci keberhasilan suatu. Masalah yang terjadi adalah manajemen dalam suatu sampel yang akan diteliti, masih dilakukan secara manual, sehingga perhitungannya cenderung subjektif dan membutuhkan waktu yang tergolong lama. Oleh karena itu agar proses manajemen yang membuat pengiriman sampel menjadi lebih obyektif dan praktis, sebaiknya dilakukan secara komputerisasi dengan mengembangkan suatu mobile web yang mengimplementasikan metode- metode yang tepat.
Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini antara lain observasi, wawancara, dan studi literatur. Adapun metode penelitian yang digunakan yaitu prototyping. Penggunaan metode prototyping dalam penelitian ini didasarkan pada penggunaan metode ini lebih terstruktur dan pengguna dapat membayangkan aplikasi yang akan dibangun nantinya.. Pengujian sistem dilakukan dengan dua metode yaitu Black Box Testing dan User Experience Questionnaire.
Hasil dari penelitian yang diharapkan dapat menghasilkan sebuah sistem informasi manajemen yang mudah untuk di operasikan dan membantu admin maupun pengunjung Toko Buku Azizah. Dari hasil pengujian black box pada sistem diperoleh persentase nilai berhasil (iya) 100% dan tidak berhasil 0%. Dapat disimpulkan bahwa seluruh fitur pada sistem dapat berjalan dan berfungsi sebagaimana mestinya. Selain itu dari pengujian User Experience Questionnaire (UEQ) diperoleh rata-rata nilai berada pada kategori Excellent dengan daya tarik, kejelasan, efisiensi, ketetapan, stimulasi, dan kebaruan yang sangat bagus.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: Prototyping, mobile web, sistem informasi manajemen
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisi / Prodi: Faculty of Industrial Technology (Fakultas Teknologi Industri) > S1-Informatics Engineering (S1-Teknik Informatika)
Depositing User: userperpus2 userperpus2
Date Deposited: 29 May 2024 08:15
Last Modified: 29 May 2024 08:15
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/63808

Actions (login required)

View Item View Item