Pengembangan media pembelajaran dengan teknologi Augmented Reality pada materi suhu dan kalor untuk SMP

Afriyanto, Indra (2023) Pengembangan media pembelajaran dengan teknologi Augmented Reality pada materi suhu dan kalor untuk SMP. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_1600007017_JUDUL__230803030449.pdf

Download (702kB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_1600007017_BAB_I__230803030449.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_1600007017_BAB_II__230803030449.pdf
Restricted to Registered users only

Download (276kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_1600007017_BAB_III__230803030449.pdf
Restricted to Registered users only

Download (129kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_1600007017_BAB_IV__230803030449.pdf
Restricted to Registered users only

Download (494kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V] Text (BAB V)
T1_1600007017_BAB_V__230803030449.pdf
Restricted to Registered users only

Download (77kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_1600007017_DAFTAR_PUSTAKA__230803030449.pdf

Download (165kB)
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_1600007017_LAMPIRAN__230803030449.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan aplikasi AuRTaH. Aplikasi yang berbasis smartphone Android dengan teknologi Augmented Reality ini merupakan sarana media pembelajaran fisika untuk mempelajari materi suhu dan kalor. Penelitian ini didasarkan pada kebutuhan peserta didik dalam memvisualisasikan konsep fisika yang abstrak.Penelitian ini dilakukan dengan mengacu pada prosedur Waterfall Process
Model, yang terdiri dari (1) Analisis, (2) Desain, (3) Implementasi, (4) Uji, (5) pemeliharaaan. Uji kelayakan aplikasi dilakukan oleh ahli materi, ahli media, dan peserta didik kelas VII di MTsS Makarti Utama sebagai pengguna. Pengujian oleh ahli media dilakukan sesuai standar ISO 25010 sedangkan pengguna menggunakan standar USE Questionnare. Proses analisis data dilakukan menggunakan angket berupa analisis data kualitatif berisi komentar, saran dari ahli media dan ahli materi sedangkan analisis data kuantitatif berisi kriteria penilaian produk.
Hasil analisis menunjukkan bahwa aplikasi yang telah dikembangkan layak untuk digunakan sebagai media pembelajaran. Hal ini ditunjukkan dari hasil validasi
ahli materi sebesar 3,85 dalam skala 4 dengan kategori sangat baik, ahli media 3,37 dalam skala 4 dengan kategori sangat baik, dan pengujian Usability sebesar 3,41 dalam
skala 4 dengan kategori sangat baik. Aplikasi ini diharapkan bisa diimplementasikan ke lapangan dan bisa membantu peserta didik untuk lebih memahani materi kalor.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: Aurtah, augmented reality, android, suhu, kalor
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisi / Prodi: Faculty of Teacher Training and Education (Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan) > S1-Physics Education (S1-Pendidikan Fisika)
Depositing User: userperpus2 userperpus2
Date Deposited: 12 Jul 2024 08:36
Last Modified: 12 Jul 2024 08:36
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/65153

Actions (login required)

View Item View Item