Teknik dan Evaluasi Penerjemahan Teks Drama “Jisrun Ilal Abad” Menggunakan Google Translate

Husna, Anggun Nabila (2024) Teknik dan Evaluasi Penerjemahan Teks Drama “Jisrun Ilal Abad” Menggunakan Google Translate. S1 thesis, Universitas Ahmad Dahlan.

[thumbnail of JUDUL] Text (JUDUL)
T1_2000028032_JUDUL__240916112126.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I] Text (BAB I)
T1_2000028032_BAB_I__240916112126.pdf

Download (644kB)
[thumbnail of BAB II] Text (BAB II)
T1_2000028032_BAB_II__240916112126.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB III] Text (BAB III)
T1_2000028032_BAB_III__240916112126.pdf
Restricted to Registered users only

Download (889kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV] Text (BAB IV)
T1_2000028032_BAB_IV__240916112126.pdf
Restricted to Registered users only

Download (231kB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
T1_2000028032_DAFTAR_PUSTAKA__240916112126.pdf
Restricted to Registered users only

Download (215kB) | Request a copy
[thumbnail of Lampiran] Text (Lampiran)
T1_2000028032_LAMPIRAN__240916112126.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerjemahan teks drama Jisrun Ilal Abad karya karya Gassan Fayiz Kanafani oleh Google Translate, dengan mengungkap teknik dan kualitas penerjemahan nya. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan campuran (mixed-methods), menggabungkan kedua pendekatan: kualitatif dan kuantitatif. Pendekatan kualitatif deskriptif digunakan untuk menganalisis teknik penerjemahan dengan merujuk pada teori Molina dan Albir, sementara pendekatan kuantitatif melibatkan penyebaran kuesioner kepada 30 responden untuk menilai kualitas terjemahan berdasarkan teori Larson.
Hasil penelitian ini menemukan 61 data yang diperoleh melalui teknik sampling purposive. Terdapat 10 jenis teknik penerjemahan yang ditemukan, yaitu: 1) teknik peminjaman, 2) teknik literal (harfiah), 3) teknik amplifikasi, 4) teknik reduksi, 5) teknik kompensasi, 6) teknik kreasi diskursif, 7) teknik kesepadanan lazim, 8) teknik transposisi, 9) teknik modulasi, dan 10) teknik adaptasi. Selain itu, kualitas terjemahan Google Translate untuk teks drama Jisrun Ilal Abad dikategorikan sebagai terjemahan dengan kualitas sedang, dengan skor untuk setiap aspek dengan nilai rata-rata: keakuratan 2,4, kejelasan 2,5, dan kewajaran 2,5. Penelitian ini juga menemukan kesalahan dalam terjemahan: terdapat 2 data kegagalan dalam aspek keakuratan dan 1 data kegagalan dalam aspek kejelasan.

Item Type: Thesis (S1)
Keyword: Google Translate, Kualitas Penerjemahan, Teknik Penerjemahan.
Subjects: P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisi / Prodi: Faculty of Islamic Studies (Fakultas Agama Islam) > S1-Bahasa dan sastra Arab
Depositing User: userperpus2 userperpus2
Date Deposited: 03 Feb 2025 02:17
Last Modified: 03 Feb 2025 02:17
URI: http://eprints.uad.ac.id/id/eprint/79237

Actions (login required)

View Item View Item